Tumbuhkan Jiwa Kejuangan dan Patriotisme, Kodim 0719/Jepara Rutin Gelar Upacara Bendera Mingguan

    Tumbuhkan Jiwa Kejuangan dan Patriotisme, Kodim 0719/Jepara Rutin Gelar Upacara Bendera Mingguan
    Pengibaran Bendera Merah Putih

     

    JEPARA – Guna memupuk jiwa kejuangan, patriotisme, nasionalisme serta solidaritas prajurit untuk mengenang jasa para pahlawan, Kodim 0719/Jepara melaksanakan upacara bendera setiap senin.

     

    Seperti yang dilaksanakan pada pagi ini, Senin, (21/11/2022), seluruh prajurit TNI maupun PNS Kodim 0719/Jepara mengikuti upacara pengibaran bendera di Lapangan Makodim di Jl. Rw Mongginsidi No. 8, Kelurahan Jobokuto, Jepara. Jawa Tengah.  

     

    Bertindak sebagai Inspektur Upcara Kepala Staf Kodim 0719/Jepara Mayor Arm Sarifudin Widianto, Komandan Upacara Pasi Logistik Kapten Inf Alex Effendi dan Perwira Upacara Pasi Personalia Kapten Arh Elfian Jaya Sudrajat.

     

    Dalam pelaksanaan upacara bendera yang dilaksanakan setiap hari senin bertujuan untuk menghormati Sang Saka Merah Putih serta menumbuhkan jiwa kedisiplinan serta mengamalkan Sapta Marga, Delapan Wajib TNI, Sumpah Prajurit yang memiliki makna penting, sebagai upaya untuk mengingatkan Prajurit dan PNS TNI Kodim 0719/Jepara.

    Selain itu, dengan kegiatan upcara ini sebagai sarana Komando guna menjalin komunikasi antara Pimpinan, Staf dan anggota agar setiap kebijakan, instruksi, petunjuk dan informasi dapat mengalir untuk dipahami secara seksama, guna dijadikan pedoman dalam setiap pelaksanaan tugas.

     

    Redaktur        : Jatmiko/Pendim.

    jepara jateng
    Suroso Jatmiko

    Suroso Jatmiko

    Artikel Sebelumnya

    Upacara Bendera 17-an, Dandim 0719/Jepara...

    Artikel Berikutnya

    Wujudkan Wilayah Yang Aman dan Kondusif,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros
    Polda Jatim Lakukan Pengecekan Senpi dan Amunisi Anggota
    Peringati HUT ke -77 TNI Kodim 0719/Jepara Gelar Ziarah dan Tabur Bunga di TMP Giri Dharma Jepara Serta Berharap TNI Kedepan Semakin Solid
    Tingkatkan Sinergitas Bersama Pemerintah Kelurahan, Babinsa Ikut Kerja Bakti
    Motivasi Petani Jagung, Babinsa Koramil 08/Keling Manfaatkan Waktu Istirahat Untuk Berkomunikasi Sosial
    Hadiri Penetapan Bakal Calon dan Pengundian Nomor Urut Pemilihan Petinggi, Danramil 11/Tahunan : Agar Semuanya Berjalan Lancar Tanpa Ada Permasalahan Bagi Para Calon
    Plt Danramil 04/Pecangaan Hadiri Musrenbang dan Siap Mendukung Pembangunan  Desa
    Aksi Brutal di Jalan Raya: Sopir Camry Tembak dan Bakar Motor, Kini Ditahan Polres Jepara 
    Dukung Ketahanan Pangan, Danramil Mayong Kodim Jepara Ikuti Selamatan Buka Lahan
    Aksi Brutal di Jepara: Anggota Ormas Grib Jaya Jadi Korban Serangan Mengerikan
    Halal Bihalal Bersama NU dan Muhammadiyah, Irjen Pol Ahmad Lutfhi Komitmen Layani Masyarakat Jepara yang RAHAYU
    Akibat Puting Beliung, Personil Satgas TMMD 115 Kodim 0719/Jepara Perbaiki Atap Rumah Warga Ujungwatu  
    Aksi Brutal di Jalan Raya: Sopir Camry Tembak dan Bakar Motor, Kini Ditahan Polres Jepara 
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Hadiri Bimtek Pilpet Tahun 2022, Babinsa Koramil 03/Batealit:Siap Mendukung Kelancaran Keamanan
    Kunjungi TMMD 115 Kodim Jepara, Kapok Sahli Kodam IV/Dip: Semua Wujud Nyata Implementasi Bela Negara 
    Tinjau TMMD Reg Ke-115, Dandim 0719/Jepara: Jalan Ini Nantinya Jadi Urat Nadi Masyarakat Ujungwatu 

    Ikuti Kami